Berstatus Tanpa Klub, Mantan Bek PSIS Semarang Ini Kuat Diisukan Bergabung ke Persik Kediri

Wallace Costa mencetak 6 gol dari 28 penampilan bersama PSIS Semarang

Muhammad Ilham Baktora | BolaTimes.com
Senin, 23 Januari 2023 | 13:08 WIB
Wallace Costa saat masih berseragam PSIS Semarang. (Instagram/@wallacecostab)

Wallace Costa saat masih berseragam PSIS Semarang. (Instagram/@wallacecostab)

Gol.bolatimes.com - Mantan Bek PSIS Semarang, Wallace Costa saat ini berstatus tanpa klub. Meski begitu dirinya santer diisukan akan merapat ke Persik Kediri di musim 2022/2023 ini.

Bukan tanpa alasan, rumor itu mencuat, setelah bek asing Persik Kediri, Arthur Felix hengkang dari klub. Dalam unggahan akun Twitter resmi Persik Kediri, @persikofficial juga mengucapkan terima kasih atas kinerjanya selama di klub.

"Terim kasih atas kontribusinya bersama tim selama ini," tulis akun tersebut dikutip Senin (23/1/2023).

Baca Juga: Profil Wallace Costa, Mantan Kapten PSIS Semarang yang Terciduk Main Tarkam

Kehadiran Wallace Costa yang memiliki pengalaman cukup banyak di PSIS Semarang dianggap cocok untuk menggantikan pemainnya yang pergi.

Wallace Costa juga tak jarang dijadikan starter dalam beberapa laga bersama mantan klubnya di Liga 1. Selain itu kemampuan menjaga lini bertahan klub juga tak bisa diremehkan.

Rumor kedekatannya Wallace Costa ke Persik Kediri ditunjukkan dengan tangkapan layar akun media sosial Costa yang telah mengikuti akun Persik Kediri. Di sisi lain tidak ada klub Liga 1 yang Wallace ikuti di Instagramnya.

Baca Juga: Kini Main Tarkam, Berapa Bayaran Eks PSIS Wallace Costa per Pertandingan?

Meski baru sebatas rumor performa Wallace di Liga 1 pada musim 2021/2022 tak terlalu buruk. Mantan pemain Persela Lamongan ini sudah mengikuti 93 pertandingan selama Liga 1 bergulir bersama PSIS Semarang.

Dari 28 penampilan, 6 gol mampu dia ciptakan.

Baca Juga: Profil Wallace Costa, Bek PSIS Semarang yang Dulunya Menimba Ilmu di Klub Legenda Brasil Zico

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Dua pemain naturalisasi Timnas Indonesia punya jalan berbeda.

indonesia | 14:20 WIB

Inilah hasil drawing babak pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

indonesia | 13:59 WIB

Ian Maatsen bawa Chelsea menang telak.

indonesia | 11:13 WIB

Penyerang Timnas Putri Indonesia U-19 ingin skuadnya lakukan ini.

indonesia | 15:06 WIB

Striker jebolan Garuda Select disanjung mantan pelatih Timnas Indonesia.

indonesia | 13:23 WIB

Anak asuh Shin Tae-yong di Timnas Indonesia U-20 dilepas oleh klubnya di Eropa

indonesia | 09:07 WIB

Thomas Doll menilai ada sejumlah pemain Indonesia yang layak bermain di Liga Jerman

indonesia | 08:17 WIB

Bima Sakti tidak baper usai disindir netizen dengan sebutan pelatih tarkam.

indonesia | 20:45 WIB
Tampilkan lebih banyak