Lihat Bendera Malaysia saat Drawing Piala Asia 2023, Sandy Walsh Tunjukkan Gestur yang Bikin Syok

Sandy Walsh menunjukkan gestur yang bikin syok melihat bendera Malaysia saat drawing Piala Asia 2023.

Gagah Radhitya Widiaseno | BolaTimes.com
Jum'at, 12 Mei 2023 | 09:22 WIB
Gestur Sandy Walsh melihat bendera Malaysia saat drawing Piala Asia 2023 (Youtube/Sandy Walsh)

Gestur Sandy Walsh melihat bendera Malaysia saat drawing Piala Asia 2023 (Youtube/Sandy Walsh)

Gol.bolatimes.com - Pemain Timnas Indonesia, Sandy Walsh menunjukkan gestur yang bikin syok ketika melihat bendera Malaysia saat drawing Piala Asia 2023.

Sandy Walsh kerap melakukan update ketika ada momen yang berbau Timnas Indonesia. Terbaru ini, ia menyaksikan langsung drawing Piala Asia 2023 melalui handphone miliknya.

Hal ini terlihat dalam unggahan akun Youtube pribadi Sandy Walsh sendiri. Sandy Walsh tampak antusias melihat momen drawing Piala Asia 2023.

Baca Juga: Jeam Kelly Sroyer Dicibir Netizen saat Lawan Kamboja, Disebut Pemain Tarkam hingga Titipan Exco

Ia menanti momen calon lawan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023. Sembari menunggu drawing Timnas Indonesia, ternyata ada momen dimana Sandy Walsh menunjukkan gestur yang bikin syok.

Hal ini terlihat ketika ada bendera Malaysia yang terpampang jelas di layar handphone miliknya.

Gestur Sandy Walsh melihat bendera Malaysia saat drawing Piala Asia 2023 (Youtube/Sandy Walsh)
Gestur Sandy Walsh melihat bendera Malaysia saat drawing Piala Asia 2023 (Youtube/Sandy Walsh)

Ketika melihat bendera tersebut, Sandy Walsh langsung mengacungkan jempol ke bawah.

Baca Juga: 3 Pelajaran untuk Timnas Indonesia U-22 usai Menang Tipis atas Kamboja di SEA Games 2023

Timnas Indonesia dan Malaysia memang memiliki rivalitas yang cukup sengit. Hal ini membuat Sandy Walsh menunjukkan gestur tersebut ketika melihat bendera Malaysia.

Tentunya, rivalitas ini hanya terjadi ketika di atas lapangan saja dan tidak sampai baku hantam.

Adapun Timnas Indonesia tergabung dalam grup D bersama Jepang, Irak, dan Vietnam. Sedangkan Malaysia tergabung dalam grup E bersama Korea Selatan, Yordania, dan Bahrain.

Baca Juga: Profil Brandon Jawato, Bintang Basket Indonesia yang Disengat Tomcat di SEA Games 2023

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Dua pemain naturalisasi Timnas Indonesia punya jalan berbeda.

indonesia | 14:20 WIB

Inilah hasil drawing babak pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

indonesia | 13:59 WIB

Ian Maatsen bawa Chelsea menang telak.

indonesia | 11:13 WIB

Penyerang Timnas Putri Indonesia U-19 ingin skuadnya lakukan ini.

indonesia | 15:06 WIB

Striker jebolan Garuda Select disanjung mantan pelatih Timnas Indonesia.

indonesia | 13:23 WIB

Anak asuh Shin Tae-yong di Timnas Indonesia U-20 dilepas oleh klubnya di Eropa

indonesia | 09:07 WIB

Thomas Doll menilai ada sejumlah pemain Indonesia yang layak bermain di Liga Jerman

indonesia | 08:17 WIB

Bima Sakti tidak baper usai disindir netizen dengan sebutan pelatih tarkam.

indonesia | 20:45 WIB
Tampilkan lebih banyak