Gol.bolatimes.com - Manchester United bersiap gigit jari lagi dalam perburuan pemain baru.
Setelah kehilangan Cody Gakpo yang memilih berkostum Liverpool, kini Setan Merah juga dikabarkan gagal memboyong Joao Felix dari Atletico Madrid.
Melansir ANTARA dari ESPN, winger Timnas Portugal itu justru segera berkostum Chelsea dengan status pinjaman sampai akhir musim.
Baca Juga:
3 Penyebab Utama Timnas Indonesia Kalah Lawan Vietnam
Pemain berusia 23 tahun itu telah ditawarkan kepada Chelsea, Arsenal, dan Manchester United, namun ketiga klub tak mau menyanggupi harga yang ditetapkan Atletico.
Namun Atletico baru-baru ini kabarnya melunakkan sikapnya dan Chelsea kini semakin percaya diri berada pada posisi terdepan untuk meminjam Felix pada harga 11 juta euro.
Arsenal dan United sama-sama membahas kemungkinan mendatangkan Felix tetapi tak menyamai tawaran Chelsea.
Negosiasi terus berlanjut dan belum jelas apakah kesepakatan dengan Chelsea akan mencakup opsi mempermanenkan pemain itu pada akhir musim ini nanti.
Chelsea tertarik memperkuat opsi serangnya bulan ini setelah kesulitan mencetak gol dengan hanya mencetak tiga gol dari tujuh pertandingan terakhir.
Tim besutan Graham Potter ini sendiri sudah menyetujui kesepakatan mendatangkan Christopher Nkunku dari RB Leipzig musim panas tahun ini.
Baca Juga:
Daftar Pelatih Pelatnas PBSI 2023, Didominasi Wajah Lama Ada Coach Naga Api dan Naga Air
Berita Terkait
-
Bek Kiri Rp 695,2 Miliar Keturunan Indonesia Direkrut Klub Premier League, Dikontrak 6 Tahun
-
Miroslav Fernando Kembangkan Talenta di Eropa usai Terpental dari Seleksi Timnas Indonesia U-16
-
Ini Nilai Biaya Gila jika Manchester United Benar-Benar Ingin Singkirkan Pelatih Ten Hag
-
Link Live Streaming Resmi dan Jadwal Semifinal Piala FA: Man United Jumpa Klub Divisi 2 Usai Duel Gila vs Liverpool
-
VAR Selamatkan Setan Merah dan Gol Telat Casemiro Bikin Manchester United Harus Ladeni Liverpool
-
Erik ten Hag Dipastikan Terusir, Ini 3 Kandidat Pelatih Manchester United, Zinedine Zidane Paling Dijagokan
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Simeone Ketagihan Permalukan Real Madrid, Los Blancos Punya Catatan Apik Jelang Bentrok Lawan Atletico
-
Resmi! Pemain Keturunan Indonesia Merapat ke Borussia Dortmund
-
Manchester United Makin Terpuruk, Erik Ten Hag Tenggelamkan Setan Merah di Neraka Liga Inggris?
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper