Gol.bolatimes.com - PSIS Semarang menambah amunisi pemain asing jelang lanjutan putaran kedua BRI Liga 1 2022/2023.
Adalah gelandang asal Jepang, Ryo Fujii yang lolos dari masa trial selama sebulan.
CEO PSIS, Yoyok Sukawi menjelaskan, berdasarkan pengamatan dari tim pelatih dan tim analisa, Ryo Fujii masuk ke dalam yang direkomendasikan untuk dikontrak setelah menjalani satu bulan trial.
Baca Juga:
Liga 2 dan Liga 3 Terkena Imbas Tragedi Kanjuruhan, Manajemen Arema FC Sampaikan Permohonan Maaf
"Hal ini juga berdasarkan kebutuhan tim di lini tengah untuk menghadapi putaran kedua Liga 1 musim ini," kata Yoyok Sukawi, Jumat (13/1/2023).
Ryo Fujii sendiri sebelum memperkuat PSIS pernah bergabung di Akademi LA Galaxy kemudian Nykoping di Swedia.
Setelah berpetualang di Benua Amerika dan Eropa, Ryo Fujii lantas berlabuh di Filipina dengan memperkuat Global FC dan Kaya FC Iloilo.
Baca Juga:
Bursa Transfer BRI Liga 1: PSIS Semarang Lepas Jonathan Cantillana dan Alie Sesay
Saat memperkuat Kaya FC Iloilo, pemain kelahiran 7 Agustus 1996 ini juga sempat merasakan atmosfer Liga Champion Asia.
Dia mencatatkan 6 penampilan serta 1 assist dan di ajang AFC Cup tahun 2022 kemarin Ryo Fujii mencatatkan 3 penampilan dan dua assist.
Baca Juga:
Perbandingan Poin FIFA Indonesia vs Malaysia usai Sama-sama Tersingkir di Semifinal Piala AFF 2022
Berita Terkait
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
Persib Restui Kepergian Beckham Usai Laga Kontra Bhayangkara
-
Tengah Dalam Tren Positif, Beckham Ingin Persib Jaga Ritme Kemenangan
-
Terancam Degradasi, Rans Nusantara Bertekad Benahi Kelemahan Jelang Duel Lawan Bali United
-
Prediksi Skor Bali United vs PSIS Semarang: Head to Head, Susunan Pemain, Siaran Langsung Liga 1 Malam Ini
-
PSIS Semarang akan Mencoba Pemainan Terbaik untuk Hadapi Bali United
-
Diintip Madura United di Klasemen Liga 1, Bali United Bertekad Rebut Tiga Poin dari PSIS Semarang
-
Taklukan PSIS, Persib Bandung Merangsek Naik Ke Posisi 2 Klasemen Sementara
-
Prediksi Skor, H2H, Susunan Pemain Laga 16 Besar Piala Asia 2023 antara Bahrain vs Jepang, Siapa yang Menang?
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper