Gol.bolatimes.com - Park Hang-seo resmi pisah dari Vietnam usai dirinya tak memperpanjang kontrak yang berakhir pada Januari 2023.
Ia pun kini berstatus 'nganggur'. Meskipun begitu, pelatih 66 tahun tersebut mengaku sudah banyak tawaran untuk melatih lagi.
"Tak lagi menjadi pelatih Vietnam, saya sudah mendapatkan tawaran melatih lagi. Agensi saya memiliki beberapa opsi untuk masa depan saya. Saat ini saya sedang memikirkannya," ujar Park dilansir dari VNExpress.
Baca Juga:
Profil Rafly Selang, Pemain Garuda Select yang Bobol Gawang Inter Milan
Hal ini tentunya menjadi sinyal kalau Park belum akan pensiun usai pergi dari Timnas Vietnam.
Suatu saat ia akan melatih kembali sebuah klub ataupun timnas. Namun, ia tak menjawab tujuan untuk melatih klub ataupun timnas.
"Saya juga harus mendiskusikan berbagai hal dengan keluarga saya."
Baca Juga:
Janji Pratama Arhan usai Dapat Kontrak Baru dari Tokyo Verdy: Ingin Bawa Tim ke Masa Jayanya
"Satu-satunya hal yang dapat saya yakini adalah bahwa saya akan terus melakukan hal-hal yang berhubungan dengan sepak bola," tandasnya.
Park Hang-seo mengakhiri masa jabatan menjadi pelatih Vietnam dengan kekalahan atas Thailand di final leg kedua Piala AFF 2022.
Kekalahan ini membuat skuad berjuluk The Golden Warriors gagal mengangkat tropi Piala AFF karena kalah agregat 3-2.
Berita Terkait
-
Hasil Timnas Indonesia U-16 vs Vietnam, Garuda Muda Pesta Besar!
-
Tanpa Ampun! Vietnam Permalukan Brunei 15-0 di Laga Perdana Piala AFF U-16 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
Gantikan Nadeo, Ernando Ari Sudah Gabung Latihan di Vietnam
-
Krisis Pemain Jelang Lawan Vietnam, STY Gercep Panggil Ferrari dan Irianto
-
Timnas Indonesia dalam Bahaya, Lawan Vietnam harus Kehilangan 5 Pilar Penting
-
BREAKING NEWS: Gelandang Persib Marc Klok Tinggalkan Timnas Indonesia
-
Lebih Dekat dengan Jay Idzes Pemain Kelahiran Belanda yang Sukses Jadi Benteng Kokoh Timnas Indonesia vs Vietnam
-
Vietnam Menang di Omong Besar, Begini Saat Tersungkur di Tangan Timnas Indonesia
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Vietnam, Kualifikasi Piala Dunia
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper