Gol.bolatimes.com - Kiper muda Muhammad Hafizh Rizkianur akhirnya merasakan debutnya di program Garuda Select jilid 5. Ia tampil ketika pertandingan melawan klub Inggris, akademi Huddersfield Town.
Garuda Select berhasil menang telak dengan skor 6-0 kala menghadapi Huddersfield Town, Rabu (22/3/2023) di di Loughborough University, Inggris.
Momen kemenangan ini juga menjadi hari yang membahagiakan bagi kiper muda jebolan akademi Persija, Muhammad Hafizh Rizkianur. Sebab, ia akhirnya debut di Garuda Select.
Baca Juga:
Pilih Tak Puasa di Laga Timnas Indonesia vs Burundi, Asnawi Mangkualam Jelaskan Alasannya
Awalnya pelatih Garuda Select, Des Walker memainkan Matteo Piombino di posisi penjaga gawang. Akan tetapi, Muhammad Hafizh Rizkianur kemudian di babak kedua.
Diberikan menit bermain, Hafizh pun tidak menyia-nyiakannya. Kiper berusia 16 tahun ini memperlihatkan kebolehannya dengan melakukan satu penyelematan dan membantu Garuda Select meraih cleansheet.
"Pertama-tama saya bersyukur banget bisa dikasih kesempatan, bisa bermain di pertandingan hari ini (vs Huddersfield Town) dan Alhamdulilah bisa cleansheet sama mencatatkan satu save," ucap Hafizh dikutip dari Instagram Garuda Select.
Baca Juga:
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia vs Burundi di FIFA Matchday, Digelar Malam Ini
Dengan mendapatkan kesempatan bermain ini, Hafizh pun bertekad agar bisa mendapatkan jam terbang lebih banyak lagi.
"Rasa ingin main tuh ada banget, kan di sini saya juga butuh jam terbang. Harapannya saya yang pasti semoga ke depannya bisa lebih sering dimainkan lagi sama menunjukkan yang terbaik," pungkasnya.
Baca Juga:
3 Pemain Keturunan yang 'PHP' Timnas Indonesia, Justin Hubner Bakal Jadi Nama Terbaru?
Berita Terkait
-
Kiper Naturalisasi Timnas Indonesia Maarten Paes Optimis Debut Kontra Irak, Kasus CAS sudah Clear?
-
Bukan Kaleng-kaleng, Ini Impian Kiper Naturalisasi Timnas Indonesia Maarten Paes Usai Resmi Menjadi WNI, Juara AFF?
-
Resmi WNI, Kasus Maarten Paes di CAS Sudah Clear, Bakal Debut Kontra Irak?
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Persija Belum Habis usai Dipecundangi Persib, Persik Jangan Main-Main
-
Thomas Doll Ungkap Penyebab Persija Kalah dari Persib
-
Bojan Hodak Ungkap Kunci Kemenangan Persib Atas Persija
-
Link Live TV Nonton Persib vs Persija di Liga 1: Sarat Emosi Adu Gengsi
-
Marc Klok Hatinya Berketar di Laga Persib vs Persija, Bukan karena Mantan Team Melainkan Ini Penyebabnya
Tag
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper