Gol.bolatimes.com - Striker Timnas Indonesia U-20, Hokky Caraka merasa kecewa dengan kabar Indonesia yang batal jadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.
Seperti diketahui, Indonesia dipastikan gagal menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 usai FIFA mengumumkan di laman resmi pada Rabu (29/3/2023).
Dengan ini, Timnas Indonesia dipastikan tidak bisa tampil di turnamen akbar tersebut. Hokky Caraka pun harus mengubur mimpi dalam-dalam untuk bisa tampil di Piala Dunia U-20 2023.
Baca Juga:
Apa Alasan FIFA Cabut Status Tuan Rumah Indonesia, Penolakan Israel atau Pembantaian di Kanjuruhan?
Meski begitu, striker PSS Sleman ini memiliki satu permintaan untuk FIFA agar Indonesia terbebas dari sanksi usai gagal menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.
“Harapan saya cuma bisa berdoa supaya Indonesia tidak kena sanksi,” harap Hokky dikutip dari kanal Youtube resmi PSSI TV.
Hokky berharap FIFA bisa memaafkan Indonesia dan memberikan perlakuan baru untuk sepak bola Indonesia. Dengan demikian, Hokky dan rekan-rekannya bisa melanjutkan berkarier dengan tenang di Indonesia.
Baca Juga:
Indonesia Gagal jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023, Asnawi Mangkualam Beri Respons Menohok
Adapun FIFA tengah berusaha untuk mencari pengganti Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023. Argentina disebut-sebut berpotensi menggantikan Indonesia.
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Pemain Keturunan Belum Starter, Timnas Putri Indonesia Kalah 2-3 dari Hong Kong
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Daftar 24 Pemain Timnas Putri Indonesia vs Hong Kong, Ada Trio Keturunan Amerika Serikat
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper