Gol.bolatimes.com - Witan Sulaeman antusias jelang laga BRI Liga 1 antara Dewa United vs Persija Jakarta. Sebab, pemain asal Palu ini berpotensi duel dengan rekan karibnya, Egy Maulana Vikri.
Dewa United vs Persija Jakarta bakal digelar hari ini, Senin (10/4/2023). Pertandingan ini menjadi sorotan karena dua sosok yang pernah abroad ke Liga Slovakia, Egy Maulana Vikri serta Witan Sulaeman bakal bertemu.
Nah, Witan pun mengaku antusias dengan laga ini. Menurutnya pertandingan bakal menarik karena ia melawan Egy.
Baca Juga:
Sindir Tuan Rumah SEA Games 2023, Pelatih Thailand Seret Timnas Indonesia U-22
"Saya pikir pertandingan ini akan sangat seru karena pertandingan pertama saya melawan teman saya, Egy. Laga yang menarik buat saya dan dia," ucap Witan dikutip dari situs resmi Persija.
"Terlepas dari itu, saya dan tim Persija ingin meraih hasil yang maksimal. Kita lihat saha hasilnya. Semoga dapat hasil terbaik," imbuhnya.
Di sisi lain, Egy juga mengungkapkan hal yang sama. Ia menyebut pertandingan melawan Witan akan menarik.
Baca Juga:
Media Vietnam Berharap Negaranya Duel dengan Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023, Kenapa?
"Saya pikir pertandingan melawan Persija nanti akan sangat menarik. Untuk saya pribadi pastinya seru bisa satu lapangan dengan teman-teman seperti Witan, ada juga Abimanyu dan Firza," ucap Egy dikutip dari situs resmi Dewa United, Minggu (9/4/2023).
Adapun Egy dan Witan merupakan pemain yang sempat tampil bareng di FK Senica. Mereka kemudian berpisah usai klubnya terkena masalah finansial.
Egy pindah ke Zlate Moravce, sedangkan Witan berkarier di AS Trencin. Namun sayang duelnya di Slovakia tidak terjadi.
Baca Juga:
Mulai Takut, Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia U-22 Punya Kans Raih Medali Emas di SEA Games 2023
Nah, kini keduanya punya kesempatan untuk berduel di atas lapangangan karena sama-sama pulang kampung, Egy ke Dewa United sementara Witan di Persija.
Berita Terkait
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Tetap Pakai Wasit Asing
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Persib Restui Kepergian Beckham Usai Laga Kontra Bhayangkara
-
Tengah Dalam Tren Positif, Beckham Ingin Persib Jaga Ritme Kemenangan
-
Terancam Degradasi, Rans Nusantara Bertekad Benahi Kelemahan Jelang Duel Lawan Bali United
-
Thomas Doll Ungkap Penyebab Persija Kalah dari Persib
-
Bojan Hodak Ungkap Kunci Kemenangan Persib Atas Persija
-
Link Live TV Nonton Persib vs Persija di Liga 1: Sarat Emosi Adu Gengsi
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper