Gol.bolatimes.com - Persik Kediri resmi memperpanjang Arthur Irawan atau biasa dijuluki Lord Arthur untuk Liga Indonesia musim 2023/2023. Ia merupakan sosok penting Macan Putih musim lalu.
Dilansir dari unggahan instagram resmi klub @persikofficial, selain Arthur Irawan, Persik turut memberikan perpanjangan kontrak Jimmy Aronggear, Fitra Ridwan, Jeam Kelly Sroyer, Ahmad Raia, Djiwa Herlando, Rangga Widiansyah dan Muhammad Ghifari.
"Kapten @arthurirawan, gelandang @fitraridwans beserta 6 pemain muda lainya akan tetap membela panji Macan Putih untuk musim depan. Berjuang lebih keras dan beri yang terbaik. Djajati!," tulis unggahan tersebut.
Arthur Irawan tercatat menjadi bagian penting dari skuad Persik Kediri musim lalu dan mencatatkan 18 penampilan pada kompetisi Liga 1 Indonesia 2022/23 dari total 841 menit bermain dengan sumbangan satu gol.
Serupa dengan Arthur, Fitra Ridwan juga memiliki peran penting bersama Skuad Macan Putih dengan menorehkan 17 penampilan dan membukukan 460 menit bermain.
Selain delapan pemain ini, sebelumnya Persik Kediri telah memperpanjang kontrak Rohit Chand, Renan Silva, Miftahul Hamdi, Kurniawan Kartika Ajie, Flavio Silva, Roger Bichario dan Bagas Satrio.
Baca Juga:
Eks Utusan PSSI Hamdan Hamedan Ditunjuk Jadi Tenaga Ahli Menpora, Ini Tugasnya
Persik Kediri juga turut mendatangkan tim pelatih anyar yaitu Marcelo Rospide dan Vitor Tinoco serta mempertahankan Carlos Salomao, Johan Prasetya dan Alfiat.
Renan Silva serta kolega tercatat pada musim lalu menduduki posisi ke-11 klasemen akhir Liga 1 Indonesia 2022/23 dengan torehan 39 poin dari 34 pertandingan.
Baca Juga:
SEA Games 2023: Respons Pratama Arhan di Ruang Ganti usai Dapat Kartu Merah Lawan Vietnam
Berita Terkait
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Mendekati Posisi Empat Besar Klasemen Liga 1, Pelatih Persik Kediri Merasa Tidak Aman
-
Melempem Kontra Persik, Striker Persib Bandung Ini Janjikan Berikan Kemenangan saat Jumpa Bali United
-
Persik Permalukan Persib, Gading Martin dan Arthur Irawan Bilang Begini
-
Rekor Tak Terkalahkan Persib Bandung Ditumbangkan Persik, Firasat Bojan Hodak Terbukti
-
Kalah Telak di Kandang, Rekor Tak Terkalahkan Persib Harus Terhenti
-
Kerjasama Dengan JFA Dua Wasit Jepang Pimpin Laga Pekan ke-22 BRI Liga 1, Akankah Berlanjut?
-
Mengejutkan! Laga Persib Bandung Lawan Persik Kediri di GBLA Dipimpin Wasit Asal Jepang
-
Aksi Joget Tolotet Ze Valente Bersama Bobotoh Cilik di Jalanan kota Bandung Tuai Pujian
-
Jelang Laga Persib vs Persik, Bobotoh Bandingkan Performa Febri dengan Sosok Pemain Rp3 M
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper