Gol.bolatimes.com - Pemain Keturunan Jim Croque memberikan dukungan jelang laga final SEA Games 2023 antara timnas Indonesia U-22 vs Thailand. Ia optimis skuad Garuda Muda mampu meraih kemenangan.
Timnas Indonesia U-22 akan bertemu lawan berat di final SEA Games 2023. Akun Instagram PSSI mengunggah persiapan laga tersebut.
Unggahan itu pun menuai banyak dukungan dari netizen. Bukan hanya itu, pemain keturunan Jim Croque juga optimis bahwa anak asuh Indra Sjafri bisa membawa pulang medali emas ke Indonesia.
"Final milik kita," tulis Jim Croque di kolom komentar unggahan PSSI.
Sebagai informasi, Jim Croque merupakan pemain yang lahir di Belanda. Namun, ia memiliki darah jawa dari sang ayah.
Bahkan striker berusia 19 tahun ini sempat menjalani trial bersama timnas Indonesia U-20 yang diproyeksi untuk Piala Dunia U-20 2023 lalu. Sayangnya ia gagal memikat hati Shin Tae-yong.
Hal itu membuat proses naturalisasi Croque tidak dilanjutkan. PSSI sendiri kini memproses dua nama, yaitu Ivar Jenner serta Rafael Struick agar bisa membela skuad Garuda.
Sementara itu, pertandingan final SEA Games 2023 dinilai bakal sengit. Timnas Indonesia U-22 bakal bentrok lawan Thailand, Selasa (16/5/2023) pukul 19.30 WIB.
Tag
Berita Terkait
-
Blunder Memalukan Manchester City: Nama Tijjani Reijnders Typo di Jersey
-
Pemain Keturunan Indonesia Debut Bersama Ajax, Legenda Belanda Ini Dongkol
-
Pemain Keturunan Indonesia Pascal Struijk Tampil Kece Saat Leeds Lawan AC Milan
-
Miris! Hasil Timnas Putri Indonesia di Piala AFF Wanita 2025 Bikin Elus Dada
-
Klub Elkan Baggott Buru Tandatangan Pemain Keturunan Milik Napoli
-
Real Madrid Gagal Rekrut Pemain Keturunan Rekan Tristan Gooijer
-
Breaking News! Pemain Keturunan Ini Jadi Faktor X Kepindahan Jay Idzes ke Torino
-
Gas Diangkut PSSI? Pemain Keturunan Indonesia Menggila di Ajax, Cetak Hattrick
-
5 Fakta Unik Pasca Debut Justin Hubner di Fortuna Sittard: Hajar Pemain Keturunan
-
Thailand Gilas Filipina 3-1, Kunci Posisi Ketiga Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Pemain asal Mali Jadi Raja Tarkam di Indonesia, Bayaran Per Laga Rp 2-4 Juta
-
Keseruan Sambernyawa Festival, Ceremony 100 Tahun KelahiranPersis Solo
-
Kepedean, Media Vietnam Sebut Golden Star Warriors Jumpa Thailand di Final Piala AFF U-23 2023
-
Media Vietnam Kepedeaan Timnas Indonesia Siapkan Pemain Naturalisasi Baru untuk Lawan Golden Star Warriors
-
Xavi Hernandez Full Senyum, Barcelona Tampilkan Permainan Terbaik di Laga Pramusim
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Barcelona Malam Ini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC