Gol.bolatimes.com - Faiq Bolkiah, pesepak bola terkaya di dunia asal Brunei Daruussalam, dilepas oleh klub Thailand, Chonburi FC. Apakah dia akan gabung klub Indonesia untuk mengisi kuota ASEAN (Asia Tenggara)?
Chonburi FC mengumumkan perpisahan dengan Faiq Bolkiah pada Senin (29/5/2023) setelah sekira dua tahun bekerja sama,.
Faiq Bolkiah dilepas bersama tujuh pemain lainnya setelah kontrak mereka di Chonburi FC habis pada akhir musim 2022-2023.
Baca Juga:
Tata Cara Beli Tiket Timnas Indonesia vs Argentina, Lengkap dengan Harganya
"The Sharks mengumumkan perlepasan delapan pemain yang menyelesaikan kontrak pada akhir musim ini Mereka adalah" Faiq Bolkiah, Go Seul-ki, Yoo Byung-soo, Renato Kelic, Danilo Alves, Dennis Murillo, Diego Bardanca dan Jesse Curran," tulis Chonburi FC di laman Facebook resmi.
"Chonburi FC mengucapkan terima kasih kepada semua pemain kerana menunjukkan komitmen dan profesionalisme termasuk kepada para pendukung Chonburi Sharks sepanjang musim ini Chonburi FC mengucapkan selamat dan sukses untuk perjalanan karier mereka yang seterusnya," tambahnya.
Setelah dilepas Chonburi FC, klub baru Faiq Bolkiah belum diketahui. Apakah dirinya akan bergabung klub Indonesia? Mengingat ada kuota khusus pemain ASEAN pada musim depan.
Baca Juga:
Tak Ada Coaching Clinic dan Gala Dinner bareng Lionel Messi Cs, Erick Thohir: Mohon Dimaklumi
Adapun selama membela Chonburi FC, pemain berusia 25 tahun itu total mencatatkan 17 penampilan dan mencetak dua gol termasuk saat mengalahkan Port FC pada November lalu.
Faiq Bolkiah diketahui merupakan keponakan Sultan Brunei Darussalam. Ia dinobatkan sebagai pemain terkaya yang dilaporkan memiliki harta senilai Rp22 poundsterling (Rp402 triliun).
Sebelum bergabung ke Chonburi FC pada 2021 silam, Faiq Bolkiah pernah memperkuat Maritimo, Leicester U-21, Chelsea Youth hingga Southampton.
Baca Juga:
Argentina Minta Agendanya di Indonesia Dirahasiakan Demi Keamanan, Netizen Malah Beri Respons Kocak
Berita Terkait
-
Wasit Thailand Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23, Erick Thohir Lapor ke FIFA?
-
Sivakorn Pu-Udom Kembali Jadi Wasit VAR Laga Timnas Indonesia U-23 Kontra Irak, Erick Thohir Dituntut Turun Tangan
-
Timnas Indonesia vs Australia Jadi Laga Pembuka Babak 16 Besar Piala Asia, Ini Jadwal Lengkapnya!
-
Kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam Resmi Digaet Klub Thailand, Prestasi Port FC Dipertanyakan
-
Bukan Timnas Indonesia Top Ranking FIFA di ASEAN, Negara Ini yang Sanggup Menggeser Vietnam
-
Prediksi Skor, H2H, hingga Susunan Pemain Laga Oman vs Thailand di Piala Asia, Siapa yang Berpeluang Menang?
-
Top Skor Piala Asia 2023: Striker Thailand dan Winger PSG asal Korea Selatan Pimpin Klasemen
-
Piala Asia 2023: Thailand Superior, Krigistan Sulit Jebol Gawang Changsuek di Babak Pertama
-
Prediksi Skor dan Line Up Pertandingan Piala Asia antara Thailand vs Kirgistan, Mampukah The War Elephant Menang?
-
Komentar Singkat Bos Persib Soal Dipinjamkannya Tyronne Del Pino ke Klub Thailand
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper