Gol.bolatimes.com - Piala Dunia 2022 memang sudah selesai, tetapi fakta-fakta menarik dari ajang empat tahunan yang kali ini berlangsung di Qatar masih menarik untuk dibahas.
Salah satu fakta menarik itu adalah keberadaan para pemain yang tercatat dengan tubuh paling mungil atau pendek di Piala Dunia 2022.
Meski punya tubuh yang mungil, kemampuan mereka di atas rata-rata sehingga dipercaya untuk tampil di ajang sekelas Piala Dunia.
Baca Juga:
Rekor Pertemuan Brunei Darussalam vs Indonesia: Skuat Garuda Dominasi Kemenangan
Lantas, siapa saja pemain bertubuh paling mungil di Piala Dunia 2022? Berikut ulasannya!
1. Ilias Chair
Dari Timnas Maroko, Ilias Chair menjadi pemain dengan tubuh paling mungil di Piala Dunia 2022. Tinggi badannya cuma 158 cm, tapi ia tetap dipercaya untuk masuk skuad.
Baca Juga:
Ajaib, Momen Gol Menit Akhir Daisuke Sato yang Selamatkan Persib Bandung dari Kekalahan
Ia memang bukan pemain inti di Maroko, tetapi sebagai pelapis Hakim Ziyech. Maka tidak heran jika Chair cuma memainkan satu laga di Qatar.
Meski hanya punya tinggi badan 164 cm, Tariq Lamptey tetap jadi andalan Timnas Ghana di sektor sayap selama Piala Dunia 2022.
Baca Juga:
Mengenal Radojko Avramovic, Pelatih dengan Gelar Piala AFF Terbanyak
Lamptey yang kini membela Brighton & Hove Albion tersebut selalu bermain di tiga laga fase grup dengan menyumbangkan satu gol.
Di urutan ketiga ada pemain yang kini membela Chicago Fire. Shaqiri tercatat punya tinggi badan 165 cm, tetapi ia tetap jadi andalan di skuad Timnas Swiss.
Baca Juga:
Keren! Momen Gol Striker Singapura Lahir Berkat Assist Langsung dari Kiper
Kemampuannya tak perlu diragukan lagi dengan bukti catatan 1 gol dan 1 assist dari tiga pertandingan yang dilakoninya selama Piala Dunia 2022.
Eks gelandang Arsenal ini tercatat menjadi pemain terpendek atau paling mungil keempat di Piala Dunia 2022 dengan hanya punya tinggi badan 166 cm.
Sayangnya, meski dipanggil ke skuad Uruguay, pemain yang kini membela Galatasaray ini kalah bersaing dari Rodrigo Bentancur dan Federico Valverde sehingga tak mencicipi laga sama sekali.
Berita Terkait
-
Tak Mau Kalah dari Timnas Indonesia, Vietnam Juga Ingin Uji Coba Lawan Peserta Piala Dunia 2022
-
Kisah Andre Onana Didepak dari Timnas Kamerun, Masalahnya 'Sepele'
-
Absen Lawan Timnas Indonesia, Lionel Messi Sampaikan Pesan Haru ke Skuad Argentina
-
8 Pemenangan Piala Dunia yang Pernah Bermain di Liverpool, Terkini Alexis Mac Allister
-
6 Pemain Argentina yang Tak Dibawa untuk Hadapi Indonesia meski Berhasil Juara Piala Dunia 2022
-
Negara Juara Piala Dunia yang Pernah Lawan Timnas Indonesia, Kekinian Argentina
-
Final Liga Champions akan Jadi Ajang Duel 2 Pemain Juara Piala Dunia 2022, Siapa Saja?
-
Kehadiran Lionel Messi Cs Sebabkan Chaos di Argentina, Sejumlah Orang Terinjak-injak
-
Bintang Liga Inggris yang Main di Piala Dunia 2022 Ditangkap Polisi Dugaan Kasus Pemerkosaan
-
Nyaris Berkepala 4, Cristiano Ronaldo Isyaratkan Tak Mau Pensiun dari Timnas Portugal dalam Waktu Dekat
Tag
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper