Gol.bolatimes.com - Shin Tae-yong, pelatih Timnas Indonesia U-20 masih dibuat pusing dengan susunan pemain yang akan dibawa saat Piala Dunia U-20 Mei mendatang.
Terdapat tiga nama pemain keturunan, Ivar Jenner, Rafael Struick dan Justin Hubner yang akan dinaturalisasi. Meski begitu sampai saat ini prosesnya jalan di tempat.
Melansir Semuanyabola.com, Selasa (21/2/2023), Shin Tae-yong dianggap terus mendapat kendala dalam menyiapkan sejumlah pemain terbaiknya.
Baca Juga:
Punya Catatan Apik, Media Malaysia Tak Heran Ronaldo Kwateh Gabung Klub Turki Bodrumspor
"Meski punya prestasi, pelatih asal Korea Selatan ini dibuat pusing karena masih ada pemainnya yang belum datang sesuai keinginannya saat Piala Dunia [U-20]," tulis artikel itu.
Shin Tae-yong juga berusaha mendorong pemerintah membantu menyelesaikan proses naturalisasi tiga pemain keturunan itu sebelum Piala Dunia U-20 bergulir.
"Shin Tae-yong juga merasa kecewa dengan proses yang memakan waktu lama itu. Ia juga telah meminta bantuan presiden Joko Widodo untuk masalah tersebut," tulisnya.
Kehadiran tiga pemain tersebut menjadi penting. Menyusul lawan skuad Garuda Nusantara bukan tim sembarangan.
Hal ini yang menjadi ambisi Shin Tae-yong untuk menyiapkan matang susunan pemainnya saat bertemu dengan lawan di Piala Dunia U-20 2023 nanti.
Untuk diketahui, Ivar Jenner, Justin Hubner dan juga Rafael Struick sudah menjalani proses naturalisasi. Meski begitu, nama Rafael Struick yang paling cepat mendekati proses bergantinya kewarganegaraannya.
Menjelang Piala Dunia U-20 Timnas Indonesia terus berbenah. Shin Tae-yong sudah memanggil 30 daftar nama pemain dan saat ini hanya satu pemain yang belum merapat, Marselino Ferdinan.
Berita Terkait
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Krisis Pemain Jelang Lawan Vietnam, STY Gercep Panggil Ferrari dan Irianto
-
Baru Dipakai, STY Kritik Kualitas Jersey Latihan Timnas Buatan Erspo
-
PREDIKSI Skor Persib vs Persija di Liga 1: Susunan Pemain, Head to Head, Live di Mana?
-
Prediksi Skor Bali United vs PSIS Semarang: Head to Head, Susunan Pemain, Siaran Langsung Liga 1 Malam Ini
-
Prediksi Final Piala Asia 2023 Yordania vs Qatar: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Prediksi Skor Persib vs Persis Liga 1 2023/2024: Head to Head, Susunan Pemain, Live Indosiar Jam Berapa?
-
PREDIKSI Australia vs Timnas Indonesia Babak 16 Besar Piala Asia: Head to Head, Susunan Pemain, Live Sore Ini
-
Prediksi Line Up Indonesia vs Jepang di Piala Asia: Kedua Tim bakal Ngotot Demi Tiket Lolos 16 Besar
-
PREDIKSI Timnas Indonesia vs Jepang Piala Asia: Head to Head, Susunan Pemain, Kick-off Jam Berapa?
Terkini
-
Beda Nasib Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Belanda, Cuma Satu yang Promosi ke Tim Utama
-
Kabar Pemain Abroad Timnas Indonesia: Elkan Baggott Berpeluang Batal Dipinjamkan, Rafael Struick Masuk Tim Utama
-
Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Indonesia vs Brunei Darussalam, Singapura vs Guam
-
Cetak Brace, Pemain Keturunan Jawa Bawa Chelsea Menang 5-0 atas Wrexham AFC
-
Pesan Striker Timnas Indonesia U-19 Jelang Hadapi Thailand di Semifinal Piala AFF U-19 Wanita 2023
-
Beda Nasib dengan Asnawi Mangkualam, Striker Vietnam Sulit Bersinar di Kampung Halaman Shin Tae-yong
-
Pujian Selangit Eks Pelatih Timnas untuk Jebolan Garuda Select yang Cetak Gol Debut di BRI Liga 1
-
Klub Eropa Umumkan Lepas Bek Jebolan Timnas Indonesia U-20, Keadaan Keluarga Jadi Alasan
-
Thomas Doll Awalnya Ngira Indonesia Biasa Saja, Ternyata Banyak Talenta yang Layak Main di Liga Jerman
-
Disindir Netizen dengan Sebutan Pelatih Tarkam, Bima Sakti: Saya Tidak Baper